Pilihan
Silaturrahmi Akbar, IKA FIA Unilak Gelar Parade Musik dan Lagu
Ketua PWI Riau Buka Resmi Agenda OKK Calon Anggota Baru Tahun 2025
Bupati Bengkalis yang Tak Anti Kritik
Ciri Khas Warna Kuning, Masjid Kuning Miliki Sejarah Panglima Minal
"Mahasiswa KKN TEMATIK UNISI Ikut Serta dalam Penyaluran Beras Bantuan Pangan di Desa Pulau Palas

BEDELAU.COM --Alhamdulillah, sebagai bentuk kepedulian sosial dan pengabdian nyata kepada masyarakat, mahasiswa KKN Tematik Universitas Islam Indragiri (UNISI) yang ditempatkan di Desa Pulau Palas turut ambil bagian dalam kegiatan penyaluran beras bantuan pangan kepada warga pada hari Selasa 22 Juli 2025.
Mereka tak hanya hadir sebagai pelengkap kegiatan, tetapi benar-benar turun tangan langsung membantu proses pendataan, menyusun logistik, hingga mendistribusikan beras ke setiap warga yang membutuhkan.
Keringat yang mereka curahkan menjadi bagian dari ikhtiar kecil, namun sangat berarti bagi warga.
Kehadiran mahasiswa ini mendapat apresiasi positif dari kepala desa dan masyarakat. Bukan hanya karena mempercepat proses penyaluran, tetapi juga karena kehadiran mereka menjadi penguat ikatan kebersamaan, menumbuhkan semangat gotong royong, serta menghadirkan wajah pendidikan yang merakyat dan membumi.
Kegiatan ini menjadi bukti bahwa mahasiswa bukan sekadar agen perubahan dalam teori, tetapi benar-benar menjadi bagian dari denyut nadi masyarakat. Di tengah keterbatasan dan kesederhanaan desa, mereka belajar arti tanggung jawab sosial, dan masyarakat pun merasakan hangatnya empati dan kepedulian.
Semoga kebersamaan ini menjadi ladang amal, memperkaya pengalaman mahasiswa, dan membawa keberkahan bagi seluruh masyarakat Desa Pulau Palas.
Aamiinn...Yra.
Dosen dan Mahasiswa S2 Ilmu Pertanian Unilak Lakukan Pengabdian Internasional di Tokyo
TOKYO,BEDELAU.COM -- Kamis, 16 Oktober 2025. Tim dos.
Dosen Fakultas Hukum Unilak Laksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat di SMAN 7 Pekanbaru
BEDELAU,COM --Pekanbaru, 11 Juli 2025 – Dosen Fakultas Hukum Universitas Lanca.
Dosen Prodi Magister Ilmu Lingkungan SPS Unilak Lakukan Pengabdian di SMAN 7 Pekanbaru
BEDELAU.COM –Dosen Magister Ilmu Lingkungan Sekola.
Prof Ardiansah Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Unilak Bidang Ilmu Hukum Konstitusi
BEDELAU.COM --Dengan suasana tradisi budaya dan nila.
9 Mahasiswa Fadiksi Unilak Magang Internasional di Malaysia
BEDELAU.COM --Rektor Universitas Lancang Kuning Riau.
Manuskrip Perang Siak di Tampilkan Dosen FIB Unilak di Konferensi Internasional di Abu Dhabi
BEDELAU.COM --– Dosen Fakultas Ilmu Budaya Unilak .